Author: hardiono

Pentingnya Suplementasi Zat Beis Diantara kasus defisiensi mikronutrien yang terjadi secara global, defisiensi zat besi merupakan salah satu kelainan yang dapat mengenai siapapun. Badan Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan ada 2 milyar penderita anemia di dunia, ternasuk yang disebabkan oleh defisiensi besi, baik anak maupun dewasa.1 Defisiensi zat besi rentan terjadi pada kelompok risiko tinggi, yaitu bayi, anak, remaja, dan ibu hamil. Bayi sehat yang lahir cukup bulan memiliki cadangan besi yang cukup selama 4 bulan pertama. Bayi yang mendapatkan ASI secara eksklusif memiliki risiko mengalami defisiensi zat besi mulai pada usia 4 bulan. Oleh karena itu, pada bayi sehat yang…

Read More

[dropcap style=”font-size: 60px; color: #83D358;”]P[/dropcap]enyakit meningitis merupakan ancaman terhadap anak-anak karena dapat menyebabkan kematian pada penderitanya sampai angka 50 % dan apabila dapat sembuh, sering terjadi gejala sisa dari penyakit meningitis berupa lumpuh, tuli, epilepsi serta retardasi mental. Meningitis adalah peradangan pada selaput otak (meninges) yang mengelilingi sumsum otak dan tulang belakang, biasanya disebabkan oleh infeksi. Peradangan yang terkait dengan meningitis sering memicu gejala penyakit, termasuk sakit kepala, demam dan leher kaku pada anak di atas usia 2 tahun. Sebagian besar kasus meningitis disebabkan oleh infeksi virus, namun bisa juga disebabkan oleh infeksi bakteri dan jamur. Tergantung dari penyebabnya, meningitis…

Read More

sakit.jpgMungkin Anda paling cemas kalau anak demam, apalagi suhunya makin tinggi “saya takut anak saya stuip kalau demam tinggi” atau “ngeri takut otaknya terganggu”, Apa yang sebenarnya terjadi ?

Read More

sakit3.jpgDemam merupakan salah satu alasan orangtua membawa anaknya ke dokter. Beberapa orangtua berpikir bahwa demam merupakan sesuatu yang buruk dan dapat menyebabkan kerusakan otak.

Read More